#16122016 TM6 - AIR CARGO SERVICES



AIR CARGO SERVICE


           DEFINISI AIR CARGO & KARAKTERISTIK AIR CARGO

               Air cargo adalah semua barang kiriman yang diangkut ( kecuali bagasi penumpang ) dan di letakan pada  ruangan/bagian pada pesawat penerbangan   
              Kargo udara juga pada umumnya terdiri dari angkutan (umum, berat & khusus), paketan (dokumen, paket & surat). (Hamoen, 1997)

Karateristik air cargo terbagi menjadi 4 yaitu terdiri dari :
1.      Bentuk
2.      Ukuran
3.      Massa jenis

4.      Berat



PERKEMBANGAN AIR CARGO 

Menurut Hamoen (1997), ada 2 faktor yang menjadi faktor utama perkembangan Pada kargo udara yaitu :

1. Pengembangan pasar yang berkaitan dengan area global & khususnya regional PDB (Produk Domestik Bruto), pengurangan tarif, peningkatan penawaran rute pelayanan, peningkatan globalisasi & perdagangan.

2..Adanya Kemajuan teknologi dan teknisi serta perkembangan pada desain pesawat kargo dan juga efektivitas penanganan pada bagian cargo pesawat .


JARINGAN DAN PELAYANAN AIR CARGO



Jaringan pelayanan Air Cargo terbagi menjadi 3 yaitu :

1. Jaringan Linear : Jaringan ini membawa pengankutan dari asal ke tujuan tanpa pemberhentian rute.


2. Jaringan Grid Network : Jaringan ini dapat ditandai dengan penerbangan pendek & menengah seperti halnya penerbangan dalam negeri.


3. Jaringan Hub and Spoke : Jaringan dimana dipilih suatu titik tempat (bandar udara atau kota) yang berperan sebagai poros atau inti (hub) dan terdapat banyak rute (spoke) yang menghubungkan titik sumbu tadi dengan titik-titik (kota-kota) lain sebagai spoke di sekelilingnya.


FASILITAS AIR CARGO

Ada 4 fasilitas kargo yang harus diberikan, yaitu :
1. Memberikan pelayanan secara keseluruhan untuk mereka di wilayah bandara tersebut.

2.Lokasi tempat bandara yang mudah diakses, serta memberikan kepercayaan dan ketepatan waktu pada pelayanan genting kepada customer untuk tetap bersaing di dalam industri kargo. 

3.Baik nya Kondisi & fasilitas bandara sendiri dalam hal panjangnya landasan terbang, tersedianya jalanan taxi, peralatan navigasi yang modern & alat sistem pendaratan yang sangat penting dalam tenggat waktu pengiriman.

4.Pembekalan masa depan untuk bisnis mereka diwilayah tersebut seperti teknologi terbaru dan pelayanan yang baik 

PELAYANAN AIR CARGO DAN ISU PERMASALAHAN NYA

Ada 4 fasilitas kargo yang harus diberikan, yaitu :

  1. Memberikan pelayanan secara keseluruhan untuk mereka di wilayah bandara tersebut.
  2. Lokasi tempat bandara mudah diakses, memberikan kepercayaan dan ketepatan waktu pada pelayanan genting untuk tetap bersaing di dalam industri kargo.
  3. Kondisi & fasilitas bandara sendiri dalam hal panjangnya landasan terbang, tersedianya jalanan taxi, peralatan navigasi modern & alat sistem pendaratan sangat penting dalam tenggat waktu pengiriman.
  4. Pembekalan masa depan untuk bisnis mereka diwilayah tersebut.
  5. Air cargo melayani dalam kepentingan ekonomi yang lebih luas dan sekarang meliputi area pelayanan yang baru seperti door to door, pelayanan tepat waktu, pengiriman JIT (Just In Time) & pelayanan logistik.
  6. Globalisasi untuk proses pabrik/manufaktur telah membuka batas baru, banyak barang-barang pabrik yang dikirim ke berbagai lokasi sebelum perakitan berakhir.
  7. Pelayanan air cargo digunakan untuk menjadikan produk cargo mengisi kapasitas penumpang yang tidak digunakan dipesawat.
  8. Transportasi udara semakin menjadi salah satu elemen dalam rantai intermodal kargo secara keseluruhan.
  9. Titik fokus telah berpindah dari moda transportasi menjadi barang itu sendiri. 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

#18112016 TM 1 - TRANSPORTASI DAN LOGISTIK

#241016MONDAY0930-1200:KP-PTL-S1MTLE-FRIDAY071016

#17122016 TM7 - RangkumanK8 - K13